PUSPA adalah salah satu unit di bawah naungan Yayasan Lembaga Pendidikan Al Firdaus (YPLAF) yang memfokuskan pada pelayanan asesmen, terapi, pengembangan diri anak, dan konsultasi parenting di lingkungan sekolah Al- Firdaus maupun diluar lingkungan Al - Firdaus
Gangguan tumbuh kembang yang dapat ditangani oleh puspa meliputi Autism Spectrum Disorder (ASD), ADHD (Attention Deficit Hyperactive Disorder), Down Syndrom, ADD (Gangguan Pemusatan Perhatian), Cerebral Palsy, GDD (Global Development Disorder), Speech delay (keterlambatan bicara), Intelectual Disability (Gangguan Intelektual), Gangguan belajar, Gangguan bicara, Gangguan Perilaku, dll
Bapak/Ibu yang ingin berkonsultasi atau terapi di layanan Puspa, dapat menghubungi nomor Whatsapp dengan nomor 0812-2582-3055. Kemudian, Bapak/Ibu akan diarahkan untuk mengisi form registrasi, apabila sudah diisi maka pihak admin Puspa akan menghubungi Bapak/Ibu dan membuat jadwal yang telah disepakati.
Tidak. Puspa terdapat beberapa layanan pengembangan potensi minat-bakat seperti Tahfidz, public speaking, melukis, ……
Apabila Bapak/Ibu ingin mengunjungi Puspa, dapat berkunjung di Jalan Dr. Soepomo No. 6A Timuran, Banjarsari, Surakarta atau dapat menghubungi nomor Whatsapp dengan nomor 0812-2582-3055